SKRINING DAN SOSIALISASI PENYAKIT THALASEMIA

Senin (17/2) UPTD @puskesmas_jatiasih mengadakan pemeriksaan pencegahan atau upaya mendeteksi penyakit thalasemia, skrinning Penyakit Tidak Menular (PTM), Skrining, intervensi, dan sosialisasi kesehatan jiwa dan kesorga. Pemeriksaan atau deteksi dini merupakan program yang dijalankan oleh Puskesmas. Thalasemia merupakan kelainan darah yang membuat seseorang mebgalami cepat lelah, mudah mengantuk, hingga sesak nafas. Semoga dengan adanya kegiatan skrining atau pemeriksaan dini yang dilakukan oleh puskesmas, para siswa/i SMPN 9 Kota Bekasi semakin paham akan bahayanya penyakit thalasemia.

#SMPN9KOTABEKASI #PUSKESMAS #THALASEMIA

Div Humas | 2025-02-17| Dibaca : 201
KONTAK

Telepon : 021 8214091

Email : smpn9kotabekasi@yahoo.com

Alamat : Jl. Swatantra IV Nomor 4 Jatiasih – Kota Bekasi, Jawa Barat 17423

MAP Sekolah


Managed by CLIMBERNET